Pengolahan data yang tepat dapat meningkatkan transparansi dan akuntabilitas pemerintah, serta bisa menginisiasi partisipasi masyarakat dalam mengawal pembangunan
#TechThinkTank kali ini mengulas upaya dari Kantor Staf Presiden (KSP) bersama Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN) / Bappenas , Badan Pusat Statistik (BPS) dan Badan Informasi Geospasial (BIG) atas pembenahan atas data pemerintah Indonesia lewat portal Satu Data Indonesia.
Tech Think Tank adalah vlog yang kontennya bertemakan data, bisnis dan teknologi.
Ещё видео!