Thumbprint Cookies Coklat Super Enak! Kue Kering untuk Lebaran | Aesthetic Cooking
Hai semua!
Aku ada resep kue kering lagi nih! Cocok banget untuk sajian di hari lebaran nanti. Resep kue kering ini juga super gampang dan enakkkk
Resepnya adalah thumbprint cookies coklat. Wajib banget dicoba nih
Ini juga layak banget dijual yaa!
Selamar mencoba!
Resep thumbprintcookies:
170g mentega
100g gula halus
1 butir kuning telur
230g tepung protein rendah
20g tepung maizena
27g susu bubuk
1 putih telur
150g keju cheddar parut
Chocolate filling secukupnya (brand tulip)
*NOTED
- Thumprint cookies yang aku bikin ini tipenya renyah kres kres gituu. Kalau kalian mau teksturnya lebih lembut dan ngeprul bisa dikurangi takaran tepungnya ya / skip aja tepung maizenanya
- Untuk suhu oven dan waktu pemanggangan setiap oven beda-beda yaa jadi sesuaikan dengan oven kalian masing-masing
- Waktu ngebentuk kue nya, usahain jangan lama-lama yaa karena permukaan adonan kue ini cepet kering. Permukaan yang kering ini bikin adonannya mudah pecah waktu ditekan.
Tapi kalau adonan kalian udah terlanjur kering, kalian bisa remas-remas bulatkan lagi adonannya.
Semoga membantu!
Kalau kalian suka dengan videoku, jangan lupa like dan subscibe yaa! Dan jangan lupa buat nyalain bel notifikasinya karena akan ada 2 video baru di setiap minggunya
Support kalian sangat berarti buat channel ini
Terima kasih banyak💛
Resep lainnya👇🏻👇🏻
Kue Kering Tergampang dan Anti Gagal! Palm Cheese Cookies | Cocok Untuk Lebaran | Aesthetic Cooking
[ Ссылка ]
Resep Dorayaki Enak dan Lembut | Japanese Pancake Dorayaki | ASMR Cooking
[ Ссылка ]
Pisang Goreng Madu | Olahan Pisang | Resep Gorengan Pisang untuk Buka Puasa | Aesthetic Cooking
[ Ссылка ]
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Channel ini bertujuan untuk berbagi berbagai resep masakan mulai dari cara membuat masakan sehari hari, kue, cemilan dan dessert yang simple, mudah dan enak.
Channel ini cocok untuk kalian yang suka masak, suka ngelihat orang masak ataupun kalian yang baru mulai belajar masak🤗
#thumbprintcookies #kuekeringlebaran #aestheticcooking
Ещё видео!