@hendra prasetio1237
SP2DK dapat menjadi salah satu pemicu dilakukannya pemeriksaan pajak. Pemeriksaan pajak adalah serangkaian kegiatan menghimpun dan mengelola data, keterangan, dan/atau bukti yang dilaksanakan secara objektif dan profesional berdasarkan suatu standar pemeriksaan. Pemeriksaan dapat dilakukan untuk menguji kepatuhan wajib pajak atau untuk tujuan lain.
Pemeriksaan pajak dimulai dengan diterbitkannya Surat Pemberitahuan Pemeriksaan kepada wajib pajak, dan sebagai hasilnya Direktur Jenderal Pajak dapat menerbitkan surat ketetapan pajak.
#sp2dk #pemeriksaanpajak #surattanggapansp2dk #npwp
==========================================================
Membahas, diskusi, tanya jawab khusus perpajakan UMKM
Saluran Diskusi interaktif dan e-Course melalui :
Laman Les Pajak UMKM :
[ Ссылка ]
Laman Jurus Pajak UMKM :
[ Ссылка ]
Diskusi 45 menit (SETIAP HARI) :
www.lembagabantuanpajak.com
[ Ссылка ]
Grup facebook untuk update berita pajak :
[ Ссылка ]
Grup Whatsapp Diskusi Pajak Indonesia (UMUM) :
[ Ссылка ]
Grup Whatsapp PROSADAP EKSKLUSIF:
[ Ссылка ]
Channel Instagram HPTAXINDONESIA :
[ Ссылка ]
Telegram Chat HENDRA PRASETIO :
[ Ссылка ]
e - Course PROSADAP
SPECIAL UMKM
[ Ссылка ]
SUMBER INFORMASI : [ Ссылка ]
APA PEMICU PEMERIKSAAN PAJAK ??? #sp2dk #spttahunan #pkp #nik
Теги
umkmspttahunanumkmindonesiawajibpajakperoranganwajibpajakbadanperseroanperoranganspttahunanperoranganspttahunanbadanpph21pph23pph22pphfinalpphfinalumkmPPNefakturebupotunifikasikoreksifiskalnpwpwajibpajakwajibpajaknonefektifpajakpkppkppengusahakenapajakpajakumkmfakturpajakelektroniknppnpencatatanpembukuanpajaknormasertifikatelektronikdjponlineenofaeformshortsnsfpsptmasapemeriksaan pajakpajak kuat indonesia majusp2dkcara jawab sp2dkumkm indonesia