Dalam video kali ini saya akan memberikan resep dan cara sate usus ala angkringan yang enak dan banyak disukai karena rasanya yang manis dan. Untuk membuat sate usus ala angkringan sangatlah mudah yang dibakar menggunakan Teflon, sebelum dibakar usus harus direbus dahulu dan diberi bumbu yang kemudian baru dibakar menggunakan Teflon. Untuk lebih lengkapnya silahkan simak video berikut yang sudah lengkap dengan resep dan cara membuatnya. Selamat mencoba.
Bahan :
- 500 gr Usus Ayam
- 4 Siung Bawang Putih
- 1 Sdt Garam Halus
- 1 Sdm Merica, 1 Sdm Gula Pasir
- 1 Bungkus Bubuk Kaldu
(Royco)
- Kecap Manis Secukupnya
- Minyak Goreng Secukupnya
- 700 ml Air
- Tusuk Sate (Pelengkap), Teflon
Ещё видео!