Pusat Koordinasi Gabungan (JCC), yang didirikan sebagai bagian dari kesepakatan penting untuk melanjutkan ekspor gandum dari Ukraina, telah mulai bekerja di Istanbul. Hal tersebut disampaikan oleh kementerian pertahanan Rusia pada Selasa (26/7/2022).
Delegasi Rusia untuk JCC akan tiba di Turkiye pada Rabu (27/7/2022) dan mulai bekerja dalam format empat arah, bersama Turkiye, Ukraina dan PBB.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis Naskah: Novinda Sekar Putri
Narator: Novinda Sekar Putri
Video Editor: Agung Setiawan
Produser: Agung Wisnugroho
Musik: Crazy - Patrick Patrikios
#GandumUkrainaRusia #PusatKoordinasiGandum #Turkiye #JernihkanHarapan
Ещё видео!