Pencarian seorang turis India yang tertelan lubang pembuangan di Kuala Lumpur, Malaysia memasuki hari ketujuh pada Kamis (29/8/2024), dengan operasi terhambat oleh arus bawah yang kuat.
Seperti diketahui, seorang wanita asal India menghilang di Kuala Lumpur, ketika sebuah bagian trotoar ambruk di bawahnya dan dia jatuh ke dalam lubang pembuangan tempat dia mungkin tersapu oleh arus air bawah tanah.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Wiyudha Betha Dinaragis
Narator: Wiyudha Betha Dinaragis
Video Editor: Agung Setiawan
Produser: Dandy Bayu Bramasta
Musik: Violet Vape - Cheel
#TurisIndia #KualaLumpur #Malaysia #JernihkanHarapan
Artikel ini bisa dilihat di : [ Ссылка ]-
Ещё видео!