Time Stamps:
00:00 Beautiful Majula
03:38 Shrine of Winter
03:55 Soul of Hero
05:55 Crystal Lizard
10:23 Drangleic Castle & Chancellor Wellager
14:20 Sublime Bone Dust
15:30 1st Bonfire
17:23 Bashful Ray summon sign
20:45 Faraam Set
21:30 Darkdiver Grandahl
21:45 2nd Bonfire
24:20 Frozen Flower
24:25 Soul of Hero
25:45 Petrified Dragon Bone
26:55 3rd Bonfire (Hidden Bonfire)
31:06 Pilgrim Bellelaire summon sign
31:16 Twin Dragonrider
32:43 4th Bonfire & Benhart of Jugo
36:36 Activate the elevator
37:47 Sellsword Luet summon sign
40:20 Petrified Dragon Bone
42:50 Estus Flask Shard
44:14 Captured Milfanito
44:55 Key's to King Passage
47:42 Twinkling Titanite
47:47 Ashen Knight Boyd summon sign
47:57 Benhart of Jugo summon sign
48:30 Looking Glass Knight
51:38 MESSAGE
--------------------------------------------------------------------------------------------
Drangleic Castle, istana besar ini merupakan bagian penting dari story, ini adalah tempat berakhirnya story. Sebelum memasuki kastil, kita akan menemui dua Mastodon yang mematung, mereka akan berhenti mematung saat kita mendekat, selain Mastodon, di kastil ini terdapat musuh-musuh lain seperti Royal Guard (Syan), Royal Swordsman, Ruin Sentinels, Stone Knight/Soldier, Belfry Gargoyle, Manikin, Desert Sorceress, Old Knight, Alonne Knight Captain, Mimic, Suspicious Shadow. Selain itu juga ada mini boss seperti Executioner Chariot, dan Twin Pursuer.
Di Drangleic terdapat beberapa NPC, yaitu:
1. Emerald Herald
Emerald Herald, atau yang bernama asli Shanalotte, wanita cantik dan anggun yang kita jumpai di Majula, ini juga akan kita jumpai di beberapa tempat berbeda seperti sebelum kita memasuki Drangleic Castle, sebelum Throne of Want, dan juga di Undead Crypt. Dia di sini berperan sebagai pembimbing, seseorang yang memberi isyarat kalau "jalur ini benar, teruskanlah, kau semakin dekat dengan akhir cerita".
2. Chancellor Wellager
Dia adalah NPC yang berupa hantu, Ia menjual proyektil magic dan lightning, dan beberapa item consumable, terutama Repair Powder, selain itu, pada NG++ dia akan menjual Chaos Fireball.
Jika kita memilih 'Talk' setelah mengalahkan Giant Lord, Welager akan memberikan kita Royal Dirk, Espada Ropera, dan Llewelyn set.
3. Darkdiver Grandahl
Dia adalah NPC penting jika kita ingin bergabung dengan covenant Pilgrim of Dark. Dia bisa kita temui di Shaded Woods, Black Gulch, dan juga Drangleic Castle. Setelah kita menjumpai nya di 3 tempat berbeda, akan tersedia fitur untuk membuka portal menuju Chasm of Abyss.
4. Nashandra (Human Form)
Dia berada di sebuah singgasana, di sebrang ruangan yang terdapat di sebelum arena tempat kita melawan Twin Dragonriders.
5. Benhart of Jugo
Dia duduk bersandar ke tembpk di dekat bonfire setelah kita melawan Twin Dragonriders. Berbicara dengannya di sini akan memunculkan 'Summon Sign' nya yang terletak di dekat pintu masuk arena nya Loooking Glass Knight.
Selain NPC, di Drangleic juga terdapat beberapa boss, yaitu Twin Dragonriders, Looking Glass Knight, Throne Watcher & Defender, Nashandra, dan Aldia (SotFS).
#darksouls2 #darksoulsii #ds2sotfs #bahasaindonesia
Ещё видео!