Berikut ini adalah penjelasan lengkap proses pengerjaan sloof bangunan. APA ITU SLOOF ? Sloof merupakan nama teknik disuatu bangunan dan Sloof sendiri termasuk kategori pekerjaan Struktur.
Ulasan Artikel Lengkap :
[ Ссылка ]
BAHAN PEMBUATAN SLOOF ?
Bahan sloof terdiri dari beton dan besi atau yang sering disebut beton bertulang, nama sloof sendiri merupakan nama dari bagian struktur bangunan yang terletak antara pondasi dan kolom.
FUNGSI SLOOF ?
Fungsi Sloof adalah menyalurkan beban diatasnya secara merata kepada pondasi sehingga apabila terjadi pergeseran tanah ataupun lainnya bangunan tetap kokoh dan meskipun terjadi pergeseran akan terjadi secara bersama-sama sehingga bangunan akan tetap baik dan aman.
BAGIAN BAGIAN SLOOF ?
Tulangan Pojok / Tulangan Sudut
Tulangan Pinggang / Tulang Ekstra
Tulangan Sengkang / Cincin
UKURAN SLOOF ?
Untuk bangunan 1 Lantai , menggunakan :
- Tulangan Sudut D13
- Tulangan Pinggang D10
- Tulangan Sengkang / Cincin D8
Untuk bangunan 2 Lantai , menggunakan :
- Tulangan Sudut D13 / D16
- Tulangan Pinggang D12 / D13
- Tulangan Sengkang / Cincin D10
Untuk bangunan 3 Lantai keatas, menggunakan :
- Tulangan Sudut D16
- Tulangan Pinggang D13
- Tulangan Sengkang / Cincin D8
Tulangan Pojok dan Tulangan Pinggang menggunakan Besi Ulir
Sedangkan Untuk Tulangan Sengkang / cincin menggunakan Besi Beton Polos
Diameter besi beton baik itu D16, D13, D10, dan D8 tidak menjamin kekuatan struktur, melainkan disesuaikan dengan ketebalan sloof atau balokan.
KEBUTUHAN PENGECORAN SLOOF ?
Umumnya menggunakan perbandingan 1 : 7 : 9, Yaitu :
- 1 sak semen
- 7 ember pasir
- 9 ember batu splite
LAMA PENGERJAAN SLOOF ?
Dari penggalian, penulangan sampai pengecoran kurang lebih mamakan waktu 1-2 bulan untuk lantai 1
Di Wilayah Negara indonesia sebagian besar masuk kedalam zona gempa sehingga setiap bangunan baik itu rumah tinggal dan bangunan lainnya sangat dianjurkan untuk menerapakan konstruksi bangunan tahan gempa.
Proses pembuatan sloof harus memperhatikan leveling bangunan serta posisi dinding dan kolom, sehingga sloof dapat berfungsi dengan baik.
Video Lainya :
PROSES PENGERJAAN PEMASANGAN BOUWPLANK
[ Ссылка ]
PROSES PENGERJAAN PONDASI
[ Ссылка ]
PROSES PENGERJAAN PONDASI DAN SLOOF
[ Ссылка ].
CARA PASANG SLOOF AGAR PONDASI KUAT LEBIH LAMA
[ Ссылка ]
PROSES PENGERJAAN KOLOM BANGUNAN
[ Ссылка ]
PROSES PEMBANGUNAN RUMAH DARI NOL SAMPAI FINISH
[ Ссылка ]
Butuh Arsitek Untuk Merencanakan Desain Rumah Anda?
Kami bisa bantu, kami sudah berpengalaman lebih dari 10 tahun
Portofolio Desain Kami :
[ Ссылка ]
Hubungi kami :
telpon : (021) 556 809 50
phone / wa : 0821 1371 3353
instagram : [ Ссылка ]
website : [ Ссылка ]
Subscribe :
[ Ссылка ]
Kata Kunci :
sloof, sloof adalah, sloof beton, sloof gantung, ukuran sloof, sloof bahasa inggris, bekisting sloof, cara menghitung sloof, pekerjaan sloof, pekerjaan sloof adalah, pekerjaan sloof 15/20, pekerjaan sloof beton bertulang, pekerjaan sloof beton, pekerjaan sloof dilakukan jika pekerjaan, metode pekerjaan sloof, analisa pekerjaan sloof, koefisien pekerjaan sloof, analisa pekerjaan sloof beton bertulang, pemasangan sloof yang benar, pemasangan sloof, pemasangan sloof, pemasangan sloof pondasi, pemasangan besi sloof yang benar, pemasangan bekisting sloof, pemasangan tulangan sloof, pemasangan besi sloof, pemasangan sloof beton, pemasangan sloof lantai 2
pemasangan sloof dan kolom, proses pembuatan sloof, proses pengecoran sloof, proses pekerjaan sloof, sloof rumah, sloof rumah 2 lantai, sloof rumah 3 lantai, sloof rumah 1 lantai, sloof rumah dua lantai, sloof rumah kayu, sloof rumah panggung, ukuran sloof rumah 2 lantai, ukuran sloof rumah 1 lantai, ukuran sloof rumah 3 lantai, sloof bangunan, sloof bangunan 2 lantai, sloof bangunan adalah, sloof bangunan 3 lantai, sloof bangunan 4 lantai, pembesian sloof bangunan 2 lantai, gambar sloof bangunan, pengertian sloof bangunan, posisi sloof bangunan, fungsi sloof bangunan, pondasi sloof gantung, pondasi sloof, pondasi sloof gantung 2 lantai, pondasi sloof tanpa batu kali, pondasi sloof beton, pondasi sloof gantung 1 lantai, pondasi sloof gantung vs batu kali, pondasi sloof kolom, pondasi sloof dan kolom, pondasi sloof rumah 2 lantai, sloof kolom balok, sloof kolom dan ring balok, sloof kolom praktis, sloof kolom ring balk, sloof dan kolom, gambar sloof kolom balok, ukuran sloof kolom dan ring balk, pondasi sloof kolom, ukuran kolom sloof, harga besi sloof kolom
Ещё видео!