Ada pulau yang juga seperti kuil!?🏝️
Selamat datang di Kuil Aoshima di Prefektur Miyazaki, di mana seluruh daratan pulau ini dipercaya sebagai tempat suci!
Kuil yang kaya akan alam ini terkenal karena memberikan berkah untuk cinta dan hubungan. "Jalur Doa Kuno", yang penuh dengan harapan dan ungkapan syukur dari para pengunjung, adalah sebuah spot foto yang sempurna📸
Apakah mina san tertarik melintasi jembatan untuk merasakan pesona spiritual kuil ini?
📸: @inno_cent_film
Ikuti terus Instagram @jntoid dan Facebook "Kunjungi Jepang dari Indonesia" untuk informasi liburan ke Jepang terbaru dan jangan lupa bagikan foto-foto terbaik mina san dengan tagar #jntoid #visitjapan #JapanEndlessDiscovery #Kyushu #Miyazaki #Aoshima #Tradition #visitJP_gofurther
Ещё видео!