Giat "Menanam Mangrove Batu Lombeng" adalah rentetan kegiatan yang digagas oleh Pj. Gubernur Sulbar Bahtiar Baharuddin yang pada kesempatan ini dilaksanakan di Taman Wisata Mangrove Batu Lombeng, Kecamatan Tapalang Barat, kabupaten Mamuju (Minggu,08/09/2024).
@KKP_RI @DitjenPPKL @pemprovsulbar4249 @kominfosulbar1380 @kemenkoinfra
Ещё видео!