Pemerintah terus mendorong perluasan ekspor produk sawit dan turunan yang telah menjadi penopang perekonomian nasional di tengah berbagai hambatan global terkait diskriminasi hingga tuduhan sawit merusak lingkungan yang dilakukan negara tujuan ekspor seperti Uni Eropa.
Wakil Menteri Perdagangan RI, Jerry Sambuaga dalam paparannya mengungkapkan langkah pemerintah dalam menjaga kinerja ekspor CPO melalui optimalisasi misi dagang, pemanfaatan perjanjian dagang & perluasan akses pasar. Selain itu pemerintah juga mempersiapkan upaya menghadapi diskriminasi sawit oleh Uni Eropa lewat upaya sosialisasi & diplomasi terkait produk sawit dan turunannya.
Selengkapnya simak paparan Wakil Menteri Perdagangan RI, Jerry Sambuaga dalam Sawit Week, CNBC Indonesia (Selasa, 27/06/2023)
Terus ikuti berita ekonomi bisnis dan analisis mendalam hanya di [ Ссылка ].
CNBC Indonesia terafiliasi dengan CNBC Internasional dan beroperasi di bawah grup Transmedia dan tergabung bersama Trans TV, Trans7, Detikcom, Transvision, CNN Indonesia dan CNN Indonesia.com.
CNBC Indonesia dapat dinikmati melalui tayangan Transvision channel 805 atau streaming melalui aplikasi CNBC Indonesia yang dapat di download di playstore atau iOS.
Follow us on social: Twitter: [ Ссылка ]
Facebook Page: [ Ссылка ]
Instagram: [ Ссылка ]
[ Ссылка ]
Tiktok: [ Ссылка ]
Spotify: [ Ссылка ]
Ещё видео!