Bahan-Bahan :
Bahan Kulit :
250 gram Terigu
130 gram Blue Band
100 gram Gula Halus
2 Kuning Telur
Bahan Isi :
125 gram Blue Band
75 gram Gula Pasir
2 butir Telur
25 gram Susu Bubuk
25 gram Terigu
1 sdm Rum
200 gram Kacang Tanah (Disangrai dan Dihaluskan)
Cara Membuat :
1. Kulit : Campur semua bahan kulit, aduk rata sampai halus dan dapat di gulung. Setelah selesai cetak di cetakan pie kecil, lalu tusuk-tusuk dengan garpu supaya tidak pecah saat di panggang.
2. Isi : Kocok Blue Band dan gula pasir sampai mengembang, lalu masukkan telur satu per satu, lalu kocok terus sampai halus.
3. Letakkan isi ke dalam kulit, panggang sampai matang, setelah itu hias dengan potongan buah cheryy.
Terima Kasih Telah Menonton Video Ini.
Jangan Lupa Subscribe, Like, Koment, and Share.
Selamat Mencoba.
Ещё видео!