Rumah Sakit Umum Daerah K.R.M.T Wongsonegoro Kota Semarang telah merampungkan pembangunan Gedung Sadewa, dengan lama pembangunan 180 hari dan anggaran sebesar 23 Miliar.
Gedung Sadewa dibangun untuk menambah kapasitas rawat inap kelas 3 di rumah sakit tersebut. Direktur @rswnsemarang dr.Susi Herawati, M.Kes mengharapkan pembangunan Gedung Sadewa dapat meningkatkan mutu layanan pasien, anak didik di lingkungan rumah sakit dapat belajar dengan baik, serta tenaga kesahatan dapat melayani dengan nyaman.
#pemerintahkotasemarang
#semarangpemkot
#bergerakbersama
#semarangsemakinhebat
#semarang2021
#penyaluranbantuan
#rumahsakitukumdaerah
#gedungsadewa
Ещё видео!