Hai sahabat Bonsai Di manapun kalian berada,disini saya akan menjabarkan rahasia penyuburan bonsai anting putri ya sobat.
Suatu bonsai atau tanaman agar menjadi subur tak terlepas oleh pupuk dan media tanam yang kita gunakan kawan.
jadi disini saya akan memberi tips dan trik pupuk murah meriah tanpa merogoh kantong terlalu dalam.
Pupuk Yang kita gunakan yaitu kita memakai bumbu masak yaitu penyedap Atau Micin Ajinomoto ya sobat..
dengan takaran 2 liter air kita kasih Setengah sendok makan Micin ajinomoto.
Dan 2 liter air yang sudah dicampur Ajinomoto tadi kita semprotkan untuk kurang lebih 20 pohon ya😁.
Selamat mencoba
#PupukMurah #AntingPutri #PupukAlternatif
Ещё видео!