VIVA - Sekretaris Umum FPI, Munarman, dilaporkan ke Polda Metro Jaya terkait dugaan penghasutan. Laporan ini dilayangkan oleh Barisan Ksatria Nusantara. Ini adalah buntut pernyataan Munarman soal enam laskar FPI yang ditembak polisi meski tak memegang senjata. Barisan Ksatria Nusantara adalah perkumpulan para kiai yang dikepalai Zainal Arifin. Menurut Zainal, warga sipil tak boleh mengadu domba dan menjustifikasi sebelum ada keputusan hukum. Zainal khawatir, pernyataan Munarman akan mengakibatkan perpecahan bangsa. Diketahui, Munarman menjelaskan kronologi penembakan enam laskar FPI saat mengawal Rizieq Shihab.
==========================
VIVA.co.id : [ Ссылка ]
Facebook : [ Ссылка ]
Twitter : [ Ссылка ]
Google+ : [ Ссылка ]
LINE: [ Ссылка ]
Instagram : [ Ссылка ]
Saksikan video terbaru lainnya di sini [ Ссылка ]
Ещё видео!