Petugas Bea Cukai tiba-tiba menghubungi kamu dan menagih pajak atas barang kiriman yang ditahan? Hati-hati, itu merupakan salah satu modus penipuan.
Kamu dapat langsung memastikan status maupun tagihan bea masuk dan pajak melalui halaman beacukai.go.id/barangkiriman. Ingat, pembayaran bea masuk dan pajak tidak melalui mekanisme transfer apapun jenisnya, tetapi menggunakan KODE BILLING.
Jika kamu masih ragu itu tindak penipuan atau bukan, cuss konfirmasikan dahulu ke kami melalui linktr.ee/bravobeacukai atau melalui saluran media sosial resmi Bea Cukai.
Tetap tenang, waspada penipuan.
*Video ini hanya untuk kepentingan edukasi, jika terdapat kesamaan nama atau tokoh cerita itu merupakan kebetulan semata, tidak ada unsur kesengajaan.
#BeaCukaiRI #WaspadaPenipuan #BeaCukaiMakinBaik
Ещё видео!