AIR TERJUN LAU BERTE LLANGKAT
Assalamualaikum Sahabat...
Pada Video Kali ini saya ingin berbagi cerita tentang perjalanan yang sangat istimewa , menuju tempat wisata salah satu yang terbaik di Kab. Langkat , namanya AIR TERJUN LAU BERTE, terletak di Desa Rumah Galuh, Kec. Sei Bingai, Kabupaten Langkat, Sumatera Utara.
Meskipun bukan menjadi objek wisata yang sering di publikasikan , tetapi air terjun lau berte menjadi daya tarik tersendiri apabila kita berkunjung ke LANGKAT sumatera utara, sebab jalan atau track untuk menuju ke lokasi sangat tidak bersahabat untuk para pemula ataupun anak anak , dikarenakan banyak tebing curam dan turunan yang dalam serta jalanya licin apabila musim hujan.
Dengan pesona air nya yang berwarna toscha membuat lau berte menjadi sangat elok dan menawan. Jarak yang di tempuh juga tidak terlalu jauh dari KOTA MEDAN hanya memakan waktu sekitar 2 jam , lau berte berlokasi sama dengan aliran sungai KOLAM ABADI , AIR TERJUN TEROH TEROH DAN AIR TERJUN TONGKAT .
========================================================================
SEMOGA TEMAN2 SEMUA TERHIBUR DAN BERKENAN MENINGGALKAN JEJAK LIKE, KOMENT , SUBSCRIBE SERTA SHARE VIDEO NYA ....
#KOLAMABADI
#KOLAMABADILANGKAT
#AIRTERJUNLAUBERTE
#AURTERJUNLAUBERTELANGKAT
#AIRTERJUNTEROHTEROH
#AIRTERJUNTEROHTEROHLANGKAT
#WISATASUMATERAUTARA
#WISATAVIRALMEDAN
#OBJEKWISATAALAMDIMEDAN
#EXPLOREWISATADISUMUT
#JALANMENUJUKOLAMABADI
#WISATAVIRALSUMUT
#DESARUMAHGALUH
Ещё видео!