Gedung Merdeka - Ikon Kebanggaan Bandung
.
Selain Bandung Kota Kembang, Bandung mempunyai julukan Ibu Kota Asia Afrika. Karena Bandung telah menjadi bagian dari sejarah fenomenal Konferensi Asia Afrika, dan Gedung Merdeka menjadi saksi bisu dari pertemuan antar-negara yang melahirkan DASASILA BANDUNG.
.
Sesuai kata presiden pertama kita Ir. Soekarno, “JAS MERAH – Jangan sekali-kali meninggalkan sejarah”. Ayo kita berwisata ke tempat-tempat bersejarah dan memperkaya ilmu kita ;)
.
.
📍Jl. Asia Afrika No. 65, Braga, Bandung
.
Visit us :
Instagram : @courtyardbandung
Website : www.courtyardbandung.com
Email : cy.bdocy.info@courtyard.com
Phone: +62 22 421 1333
Ещё видео!