MetroTV, Gerak-gerik Ferdy Sambo di persidangan perkara pembunuhan berencana terhadap Brigadir J menjadi sorotan publik, Senin (17/10/2022). Mulai dari datang di lokasi persidangan hingga memasuki ruang sidang, setiap gerak Ferdy Sambo mencuri perhatian semua orang yang menyaksikan.
Analis Gestur dan Mikroekspresi Monica Kumalasari mengatakan, saat kronologi Putri Candrawathi dibacakan di persidangan, Ferdy Sambo tampak mengernyitkan dahi. Monica menilai, Sambo sedang memikirkan kembali tentang kronologi yang sedang dibacakan.
#Metrotv #ferdysambo #putricandrawathi #richardeliezer #rickyrizal
Ещё видео!