MetroTV, HEADLINE NEWS, 31/12 || 14.00 WIB
Polisi akan menerapkan rekayasa lalu lintas di jalan raya Puncak, Bogor, Jawa Barat hari ini. Hal ini dilakukan untuk mengantisipasi kepadatan kendaraan.
Sejak selasa pagi, rekayasa lalu lintas berupa penerapan ganjil genap, sudah mulai digelar tim gabungan dari dishub dan polisi di kawasan Simpang Gadog, Bogor. Pengecekan plat nomor dilakukan oleh petugas. Dan jika tidak sesuai, petugas terpaksa memutarbalikan kendaraan.
Sebagai informasi, jalur wisata puncak akan ditutup tepat pukul 18 waktu indonesia barat, hingga pukul 6 tanggal 1 januari besok. Penutupan ini dilakukan dalam rangka pelaksanaan Car Free Night. Penutupan jalur mencakup exit gerbang tol ciawi, Simpang Gadog, dan jalan Ciawi.
#polisi #rekayasalalulintas #puncak #bogor #jawabarat #kendaraan #polisi #dishub #petugas #gadog #xiawi #carfreenight #liburtahunbaru #liburan
-----------------------------------------------------------------------
Follow juga sosmed kami untuk mendapatkan update informasi terkini!
Website: [ Ссылка ]
Facebook: [ Ссылка ]
Instagram: [ Ссылка ]
Twitter: [ Ссылка ]
TikTok: [ Ссылка ]
Metro Xtend: [ Ссылка ]
Ещё видео!