Desa Wisata Benteng
Dibentuknya Desa Wisata Benteng ini dengan beberapa tujuan diantaranya:
– Memberdayakan warga dan perekonomian
masyarakat Desa Benteng
– Menggali dan memanfaatkan potensi Sumber
Daya Alam dan Sumber Daya Manusia
– Mendukung program Pemerintah Kabupaten
Bogor sebagai “City Of Sport and Tourism”
Setelah didata dan dipetakan, tercatat lebih dari 15 destinasi wisata yang ada di Desa Wisata Benteng ini. Dengan konsep Desa Wisata yang berbasis pendidikan dan pertanian (EDUAGROTOURISM)
desawisatabenteng.com
Follow Us :
Youtube : [ Ссылка ]
Instagram : [ Ссылка ]=
WhatsApp : 08515-623-6260
#desawisatabenteng #desawisata #profiledesawisata #wisataciampea
Ещё видео!