CEO SpaceX dan Tesla, Elon Musk, memborong 9,2 persen saham Twitter. Pembelian ini membuat Musk menjadi pemegang saham terbanyak di perusahaan media sosial burung biru itu. Saham Twitter yang dibeli Musk diklasifikasikan sebagai saham pasif. Namun analis Wedbush Securities, Dan Ives, mengatakan saham tersebut akhirnya bisa mengarah Musk pada kepemilikan aktif dan berperan lebih agresif di Twitter.
Transaksi ini dilakukan setelah Musk mengatakan bahwa dirinya mendambakan sebuah media sosial baru, yang mengedepankan kebebasan berpendapat. #kumparanVideo
Homepage: [ Ссылка ]
Twitter : [ Ссылка ]
Facebook : [ Ссылка ]
Instagram : [ Ссылка ]
Elon Musk Borong Saham Twitter Sebanyak 9,2%
Теги
kumparankumparan videoElon MuskSahamTwitterAkuisisiMedia SosialTeslakumparan newsBerita Populerberita hari iniberita viral hari iniberita indonesiakabar hari inikabar terkiniberita terkiniberita indonesia terbaruberita hari ini terbaruberita terkini hari iniberita viral terbaruberita viral terbaru hari iniberita viral terkiniberita paling baruinfo terkiniinfo paling uptodateinfo paling baru 2022pemegang saham terbanyak