Untuk filter kolam koi model tong biru ini metode yang diaplikasikan adalah up-flow, artinya mengambil air dari kolam naik keatas kemudian air turun ke bawah dan air naik keatas secara perlahan melewati media filter yang di pakai dan keluar melalui pipa output kembali ke kolam.
Media filter mekanis :
busa, dakron, jaring nelayan, serabut, bantalan
Media filter biologis :
Batu apung, biobal, kaldnes, bio crystal, karang jahe,
Media filter kimiawi :
Batu zeolit, arang aktif, lampu (UV) ultraviolet
Ещё видео!