Honda DBL with Kopi Good Day 2023 West Nusa Tenggara Series berlangsung di Gelanggang Olahraga Turida Mataram menjadi saksi jatuh bangun para penggawa di lapangan.
Partai final sektor putri kembali tersaji laga final dua musim silam. Yup, SMAN 1 Narmada yang berhadapan dengan SMAN 5 Mataram. Untuk musim ini Smanar berhasil melepas dahaga dan keluar sebagai juara. Srikandi Smanar menutup laga dengan skor tipis 66-64.
Pada sektor putra misi balas dendam juga tersaji. SMAN 2 Mataram melawan SMAN 5 Mataram. Mahkota pun kembali ke Smala Mataram setelah menutup laga dengan skor akhir 60-55.
Kemenangan ini sekaligus menjadi obat bagi para suporter Smala. Sekaligus pembuktian bahwa SMAN 5 Mataram menjadi pemegang takhta DBL Mataram untuk satu musim ke depan.
HIGHLIGHT FINAL WEST NUSA TENGGARA SERIES
Теги
dbldbl indonesiadbl academydbl playtricky tricktrik basketbelajar basketbasketball trickbasketball drillbasketball tipslatihan basketskill basketpassingassistdribbleshootingdribble basketlay up basketshooting basketassist basketfundamental basketballdbl all stardbl campbasketmainbaskethighlight baskethonda dblhonda dbl with kfc