Jika anda berkunjung ke Kabupaten Tapanuli Utara anda dapat mengunjungi salah satu destinasi wisata yang cukup kren dan ternama yakni Huta Ginjang.
Huta Ginjang terletak diatas bukit yang mana kita bisa memandang keindahan Danau Toba yang sangat cantik dan menawan.
Huta Ginjang dapat ditempuh dari kota Balige kurang lebih 45 menit dengan berkendara. Disana juga terdapat tempat untuk menikmati kuliner .
Semoga pemerintah setempat dapat memperhatikan kebutuhan wisatawan yang beragama islam berupa pendirian Musola atau Masjid di area Huta Ginjang.
Information : 081370701997
Ещё видео!