WAKIL BUPATI KAPUAS HULU PIMPIN APEL GELAR PASUKAN OPERASI LILIN-2021
Pada hari kamis [23/12/2021] bertempat di Halaman Mapolres Kapuas Hulu dipimpin langsung oleh wakil bupati WAHYUDI HIDAYAT,S.T dalam kegiatan Apel gelar pasukan pelaksanaan operasi lilin-2021
Apel gelar pasukan operasi lilin-2021 ini didampingi oleh Kapolres Kapuas Hulu AKBP Wedy Mahadi, S.I.K., M.A.P dan dihadiri oleh Forkopimda Kab. Kapuas Hulu serta instansi terkait, Ormas, hingga Pramuka Saka Bhayangkara
Wakil bupati WAHYUDI HIDAYAT,S.T kapuas hulu Membacakan amat dari KAPOLRI JENDRAL POLISI Drs. LISTYO SIGIT PRABOWO. M.Si "Apel gelar pasukan ini dilaksanakan sebagai bentuk pengecekkan akhir kesiapan pelaksanaan operasi lilin-2021 dalam rangka pengamanan perayaan natal 2021 dan tahun baru 2022,baik pada aspek porsenil maupun sarana prasarana, serta ketertiban unsur terkait TNI,POLRI,PEMDA, DAN MITRA KAMTIBMAS lainnya". Dalam amanatnya
dalam kesempatan yg penuh dgn semangat dan rasa kebersamaan ini,beberapa penekanan saya untuk dipedomani guna mendukung keberhasilan dalam pelaksanaan tugas,yaitu;
PERTAMA, siapkan mental dan fisik serta jaga kesehatan,niat setiap pelaksanaan tugas sebai ibadah kepada tuhan YME.
KEDUA,lakukan deteksi dini dgn memetahkan dinamika dan fenomena yg berkembang.
KETIGA, tingkat kan kepekaan,kewaspadaan dan kesiapsiagaan dalam melaksanakan pengamanan dan antisipasi terhadap kemungkinan terjadinya aksi teror dan kriminalitas yg melaksanakan momentum natal 2021 dan perayaan tahun baru 2022
KEEMPAT, Laksanakan pengamanan secara profesional dan humanis, berikan pelayanan terbaik,lengkapi sarpras dan perlengkapan perorang yg memadai,serta lakukan pnugasan anggota dgn buddy system
KELIMA, laksanakan penugasan hukum secara profesional dan proporsional serta bertindak secara tegas.
KEENAM, mantap kan kerja sama,sinergi,dansoliditas para pihak yg terlibat demi keberhasilan operasi.
KETUJUH, tetap lah menjadi teladan bagi keluarga rekan, dan masyrakat dalam menerapkan protokol kesehatan mencegah penyebaran covid-19, yaitu mencuci tangan,memakai,masker,menjaga jarak,serta menerapkan pola hidup sehat dan bersih.
Tahir wakil bupati Kapuas Hulu berharap Semoga dalam pengamanan Natal tahun 2021 dan tahun baru 2022 dapat berjalan dengan aman serta masyarakat dapat sehat dan terhindar dari covid-19
Ещё видео!