Mengenang Masa Kejayaan Bus-bus Di Jalur Kenangan Bandung - Jakarta via Puncak @ngadorwithbus
Halo semuanya jumpa lagi di channel @ngadorwithbus
Kali ini saya mengajak kalian semua untuk bernostalgia dengan bus-bus yang pernah menghiasi jalanan terutama di jalur Bandung-Jakarta via Puncak.
Bus dengan jurusan Bandung-Jakarta telah lama menjadi saksi bisu perjalanan panjang para warga lokal bahkan turis yang mengarungi jalan-jalan yang berliku antara kedua kota ini.
Perjalanan bus ini bukan hanya sekedar perpindahan dari satu kota ke kota lainnya melainkan sambil menikmati pemandangan yang begitu indah di jalur Puncak yang begitu menawan.
Semoga bermanfaat buat kalian semua.
Terimakasih.
bus, bus tua, bus legend, bus legendaris, bus Bandung, bus Jakarta, jalur, jalur puncak, nostalgia, kenangan, sejarah, bus bumel, bus patas, sejarah bus, bus Indonesia, bus banter, pecinta bus, busmania, busmania community, bismania, bismania community
#busbandung #bustua #buslawas #buslegend #buslegendaris #bus #bis #busbumel #busbanter #buspatas #busekonomi #buscepat #sejarah #sejarahbus #nostalgia #kenangan #jalurpuncak #pecintabus #pecintabusindonesia #busindonesia #businfo #busindonesiaitukeren #busmania #bismania #busmaniacomunity #bismaniacommunity #bismaniaindonesia
Ещё видео!