PENDAKIAN PUNCAK BESAR GUNUNG MALABAR || Trekking & Mengulas Sejarah
=========================================================
Gunung Puncak Besar, yang Tertinggi di Pegunungan Malabar.
Pegunungan Malabar bisa disebut sebagai pegunungan terbesar di Bandung Raya. Pegunungan ini memiliki banyak puncakan serta gunung-gunung di dalam kawasannya sehingga tidak salah jika gunung tertingginya disebut sebagai Puncak Besar Malabar.
Ketinggian Gunung Puncak Besar Malabar, berdasarkan peta Rupa Bumi Indonesia (RBI) yang diterbitkan oleh Badan Informasi Geospasial (BIG) lembar peta 1208-632 edisi I-1999 judul peta: Lebaksari, adalah 2.341 Mdpl (meter di atas permukaan laut), sedangkan yang populer di kalangan pendaki ketinggiannya adalah 2.343 Mdpl.
📌Sumber Informasi :
[ Ссылка ]
Jangan ketinggalan juga untuk video lainnya yang tidak kalah seru sahabat
- [ Ссылка ]
- [ Ссылка ]
- [ Ссылка ]
- [ Ссылка ]
- [ Ссылка ]
- [ Ссылка ]
Terimakasih
-
Salam Lestari
#puncakbesarmalabar #gunungmalabar #pangalengan #anegashill
Ещё видео!