Rekomendasi Aki untuk motor Vario 125/150CC
Kali ini Mimin bakal bocorin nih 3 rekomendasi aki
dengan fungsi & keunggulannya masing-masing
Aki Vario 125/150 menggunakan aki tipe GTZ6V
dengan standar kapasitas 12V 5Ah(Amper Hour)
Namun dapat di upgrade dengan kapasitas Amper yang lebih besar yaitu 6Ah maupun 7Ah. Fungsi upgrade dari kapasitas standar nya adalah. semakin besar Amper nya maka untuk starter lebih enteng, dan lebih kuat. lebih tahan lama. cocok buat kamu yang mau tambahin aksesoris seperti lampu LED dan lampu variasi lainya
dikarenakan komponen aksesoris menambah beban dalam kelistrikan maka aki yang digunakan pun perlu diupgrade ke Amper yang lebih besar. jika tidak maka aki akan mudah tekor.
Yuk konsultasikan permasalahan aki kamu ke admin CS AKI.
GRATIS. Cek kesehatan aki GRATIS, Cek dinamo pengisian GRATIS
Pusat layanan & informasi hubungi
WA: 082260063737
Ещё видео!