Rektor Universitas Lampung Kukuhkan 6 Guru Besar di Penghujung Tahun 2024
Tribun Lampung - Rektor Universitas Lampung (Unila) Prof Lusmeilia Afriani mengukuhkan 6 guru besar (gubes) atau profesor pada penghujung tahun 2024.
Adapun rincian keenam guru besar tersebut, gubes dari Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Prof Suripto Dwi Yuwono.
Dengan judul orasi ilmiah yakni “Modifikasi Cellulose: Limbah Pertanian Menjadi Manfaat”.
Kemudian Prof Gregorius Nugroho Susanto dosen FMIPA dengan orasi ilmiah "Inovasi Bioteknologi: Steroid Alami Teripang Dan Bulu Babi Dalam Sex Reversal Ikan Dan Crustacea".
Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Prof Ernie Hendrawaty dengan judul orasi ilmiah "Orasi Ilmiah Guru Besar Literasi dan Inklusi Keuangan sebagai Pilar Transformasi Ekonomi dan Keberlanjutan Global".
Editor Video: Wahyu Iskandar
reporter: Bayu Saputra
editor: Noval Andriansyah
Video Tribun Lampung selanjutnya [ Ссылка ]
Berita lain [ Ссылка ]
#tribunlampung #beritaterkini #video
Ещё видео!