Jakarta, tvOnenews.com - FULL STATEMENT! Delegasi RI ke Vanuatu di PBB: Simpan Nasihat Itu untuk Negara Anda Sendiri!
PM Republik Vanuatu Bob Loughman ungkit soal isu pelanggaran HAM di Papua dalam Sidang Majelis Umum PBB. Indonesia pun membantah isu itu lewat hak jawabnya. Diplomat perwakilan Indonesia, Silvany Austin Pasaribu membantah dan menegur, menurut Silvany, Bob tunjukkan sikap terlalu ikut campur urusan Indonesia.
Ещё видео!