Tonton video lainnya di [ Ссылка ]
KOMPAS.com - Presiden Rusia Vladimir Putin memerintahkan gencatan senjata sepihak oleh pasukan Rusia di Ukraina selama Natal Ortodoks pada 6-7 Januari. Ini jadi sebuah langkah yang digambarkan Kyiv sebagai upaya munafik dan propaganda.
Dilansir dari Financial Times, gencatan senjata, yang mengikuti seruan Kirill, kepala Gereja Ortodoks Rusia, akan mulai berlaku pada tengah hari tanggal 6 Januari dan berlangsung hingga tengah malam keesokan harinya.
Penulis: Tito Hilmawan Reditya
Penulis Naskah: Anneke Sherina Ramadhani
Narator: Anneke Sherina Ramadhani
Video Editor: Adimas Nugroho
Produser: Deta Putri Setyanto
#Rusia #Ukraina #JernihkanHarapan
Music: 'Overwatch' by Evan King
Ещё видео!