Babak baru industri kendaraan listrik (EV) Indonesia telah dimulai. Gebrakan yang mengguncang dunia itu adalah pabrik sel baterai EV pertama dan terbesar di Asia Tenggara. Pabrik canggih tersebut, berlokasi di Karawang, Jawa Barat. Kehadiran fasilitas pabrik sel baterai terintegrasi pertama di Indonesia yang dikelola PT Hyundai LG Indonesia (HLI) Green Power tersebut bisa membuat Indonesia semakin kompetitif di pasar global, terkhusus ASEAN. Berdiri di lahan seluas 319.000 meter persegi, pabrik ini mampu memproduksi hingga 50.000 Battery System Assemblies (BSA) untuk BEV setiap tahunnya dan mengemisi 160 ribu ton karbon, serta mengurangi impor bahan bakar minyak (BBM) sebanyak 45 juta liter ton per tahun.
#malaysia #thailand #koreaselatan #indonesiamaju #jokowi
Follow more Information on SOCIAL MEDIA:
🔳 Instagram -- [ Ссылка ]
🔳 TikTok -- [ Ссылка ]
🔳 Twitter -- [ Ссылка ]
@SekretariatPresiden
———————————————————————————————————————
Copyright Disclaimer :
- Under section 107 of the Copyright Act of 1976
- Every Video, Audio, Footage, Image etc in this content under terms of Fair Use, Permitted by Copyright Statute.
- Every Content in this Channel for purpose such as Education, News Report, interpretation etc.
Ещё видео!