Orang bilang, belum ke Sambas kalau belum ke Paloh. Dan orang-orang di Paloh bilang, belum ke #Paloh kalau belum ke Tanjung Datu.
Tanjung Datu adalah semenanjung di ekor pulau Kalimantan yang merupakan wilayah tanjung dengan daratan perbukitan yang tidak dihuni oleh manusia karena merupakan wilayah Taman Nasional bagi Indonesia dan Malaysia.
di wilaya ini juga merupakan pemisah antara Indonesia dan wilayah Sarawak Malaysia.
#TanjungDatu juga merupakan habitat #Penyu untuk bertelur karena kondisi alam yang masih asli dan terjaga. Jika beruntung anda akan dapat menyaksikan proses Penyu bertelur di wilayah pantai pada musim bertelur.
untuk sampai ke wilayah Tanjung Datu, membutuhkan waktu sekitar 45 menit - 1 jam perjalanan laut menyusuri tepi pantai menggunakan kapal motor dari Pantai Maludin Desa #Temajuk Kecamatan Paloh Kabupaten #Sambas.
Semoga Alam Kita Tetap Terjaga #salamlestari
Follow My IG [ Ссылка ]
Support My Team [ Ссылка ]
Youtube Channel [ Ссылка ]
Video Tag : Android
Editting : Kinemaster Premium #Kinemaster [ Ссылка ]
Ещё видео!