Hi Zoners, banyak sekali tempat wisata di Bogor, salah satunya adalah museum. Di Bogor sendiri banyak ada banyak museum-museum yang patut kamu kunjungi. Nah pada video kali ini ZonaBogor mau main ke Museum Nasional Sejarah Alam Indonesia atau yang sering disebut sebagai Munasain. Museum ini sangat cocok untuk di jadikan destinasi wisata edukasi untuk anak. karena museum ini menyimpan banyak sejarah alam yang ada di Indonesia.
Munasain atau dulunya bernama Museum Etnobotani Indonesia menyimpan koleksi dan penjelasan sejarah alam Indonesia terkait hubungan berbagai sumber daya hayati dengan etnografi di seluruh wilayah Indonesia. Meski kondisinya cukup terawat akan tetapi minat masyarakat untuk pergi ke museum masih kecil. Jadi simak terus video dari ZonaBogor berikut ini sampai habis yaa. Dan jangan lupa untuk like, comment dan subscribe channel Zona Bogor.
📍 Jl. Ir. H. Juanda No.22 - 24, RT.02/RW.08, Paledang, Kecamatan Bogor Tengah, Kota Bogor, Jawa Barat 16122
🕗 Setiap Hari 08.00 - 16.00 WIB
Thanks for watching :)
Sosmed & Website
Youtube : [ Ссылка ]
Instagram : [ Ссылка ]
TikTok : [ Ссылка ]
Website : [ Ссылка ]
Ещё видео!