Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan peluncuran sistem online single submission (OSS) berbasis risiko. OSS merupakan sistem pelayanan perizinan usaha terintegrasi secara elektronik.
Dia mengatakan, OSS merupakan reformasi yang sangat signifikan karena akan mengandalkan sistem online dan terintegrasi dengan paradigma berbasis risiko. Presiden juga mengimbau agar para pengusaha dan para pelaku UMKM untuk memanfaatkan layanan tersebut.
======================================================
Mulai Sekarang #KalauBicaraPakaiData
Pantau dan Subscribe Katadata Indonesia.
Official Website : [ Ссылка ]
Youtube : [ Ссылка ]
Instagram : [ Ссылка ]
Facebook : [ Ссылка ]
Twitter : [ Ссылка ]
======================================================
Ещё видео!