Dokumentasi, 09-02-2018
Tabligh Akbar Ust. Abdul Somad, Lc, Ma
Berlokasi di depan Ruko Villa Muka Kuning – Sagulung – Batam – kepri – Indonesia
Isi tabligh akbar
Kalau bersaudara Jangan mengkhianati
Kalau bersaudara Jangan Ejek-mengejek
Kalau bersaudara Ringan Tangan Berbagi
Kalau bersaudara Saling Ingat-Mengingatkan dalam Kebaikan dan Melarang Kemungkaran
Kalau bersaudara Saling Mendoakan
Diantara yang ditanyakan jamaah pada Ustadz Abdul Somad, Lc,Ma,
1. Tentang perselingkuhan
2. Tentang zina menikahi isteri orang
3. Tentang menikahi janda muda
4. Tentang riba – bekerja di koperasi simpan pinjam
5. Tentang bab jual barang secara cash dan jual barang secara kredit
6. Tentang perempuan pergi sholat ke masjid
7. Tentang hutang Negara Indonesia
8. Tentang pelaris usaha dengan tulisan ayat Al Quran
9. Menjawab tuduhan ICW (Indonesia Corruption Watch) yang menyatakan Ust. Abdul Somad, Lc, Ma menghalalkan korupsi
10. Tentang menguburkan mayit melewati 5 waktu sholat
11. Tentang memasang payung di kuburan
12. Tentang status mahzab yang diikuti jamaah LDII (Lembaga Dakwah Islam Indonesia)
Ещё видео!