TRIBUN-VIDEO.COM - Tribunners, lonjakan pengunjung terjadi di tempat wisata Bird Park Jakabaring Palembang.
Sejak hari kedua pasca lebaran, kunjungan di wisata ini meningkat hingga 30 persen dibanding hari-hari biasa.
Wisata ini banyak menjadi pilihan karena menawarkan sejumlah aktivitas menarik.
Seperti berinteraksi langsung dengan sejumlah hewan.
Mulai dari burung, iguana, kuda, dan lain sebagainya.
Untuk masuk wisata ini, anda hanya perlu mengeluarkan biaya sebesar Rp 50 ribu saja, tribunners. (*)
Ещё видео!