Setelah mengetahui Konsep Dasar Pengendalian Intern atas Pelaporan Keuangan (PIPK) pada video sebelumnya kita lanjutkan ke materi materi selanjutnya yaitu Penerapan Pengendalian Intern atas Pelaporan Keuangan (PIPK)
Materi ini merupakan materi pembaharuan dari Seri Pengendalian Intern atas Pelaporan Keuangan (PIPK) dengan terbitnya PMK nomor 17 Tahun 2019 tentang Pedoman Penerapan, Penilaian, dan Reviu Pengendalian Intern atas Pelaporan Keuangan Pemerintah Pusat.
Bagaimana penerapan PIPK oleh managemen ini?
Ещё видео!