Gulung Malaysia, Timnas Putri Indonesia lolos ke semifinal Piala AFF 2024 Wanita.
Timnas Putri Indonesia sukses kalahkan Malaysia-dengan skor tipis1-0, pada pertandingan kedua Grup B Piala AFF Wanita 2024. Tambahan 3 poin ini membuat Timnas Putri Indonesia bertengger di puncak klasemen sementara. Dan sukses mengunci 1 tiket tempat ke babak semifinal. Dan sukses mengunci 1 tiket ke babak semifinal. Gol semata wayang timnas putri dicetak Pemain 15 tahun, yakni Claudia Scheunemann pada menit ke-79. meski tidak bermain sejak awal, ia berhasil bisa menjadi pembeda. Menjadikanya pahlawan untuk kemenangan timnas putri Indonesia.
#kitagarudaid #jalantimnas #beritatimnasindonesiaterbaruhariini #sepakbola #informasisepakbola #soccerplayer #football #tentangbola #footballteam #beritabola #duniasepakbola #kitagaruda #timnasindonesia #timnasputri #timnasputriindonesia #footballteam #beritabola #duniasepakbola #timnasputrivsmalaysia #pialaaff2024 #pialaaffputri #pialaaffwanita #indonesiavsmalaysia
Ещё видео!