METHOSA - KEMBALIKAN TERANG (Studio Session)
Kausa Nusantara album, released!
-- KEMBALIKAN TERANG --
Hidupkan jalan kebenaran
Kembalikan terang ke tempat semula
Nyalakan cahya keadilan yang telah menghilang
Dibungkam lama oleh mereka
Fenomena buruk di nusantara
Halangi masuknya sinar sang surya
Langit mendung sepanjang hari
Kaya menjamin punya kuasa
Hidup susah terancam binasa
Kau tahu semua bisa dibeli
Ke mana lagi arus sungai ini
Benarkah berujung di laut ataukah menepi?
Di mana lagi kudapatkan jawaban
Masih adakah kejujuran di tanah ini?
Hidupkan jalan kebenaran
Kembalikan terang ke tempat semula
Nyalakan cahya keadilan yang telah menghilang Dibungkam lama oleh mereka
Wo-oo-oo
Wo-oo-oo
Wo-oo-oo
Wo-oo-oo
—— interlude ——
Sila ke lima-mu tidak sempurna
Hukummu bergerak di bawah tanah
Aku jenuh dan tak peduli
Propaganda diramu jua
Adu mengadu di tengah darah
Bangsaku tak punya kemudi
Ke mana lagi arus sungai ini
Benarkah berujung di laut ataukah menepi?
Di mana lagi kudapatkan jawaban
Masih adakah kejujuran di tanah ini?
Hidupkan jalan kebenaran
Kembalikan terang ke tempat semula
Nyalakan cahya keadilan yang telah menghilang
Dibungkam lama mereka
Hidupkan jalan kebenaran
Kembalikan terang ke tempat semula
Nyalakan cahya keadilan yang telah
menghilang Dibungkam lama oleh mereka
Hiduplah kebenaran
Nyalakan keadilan
Hiduplah kebenaran
Nyalakan keadilan
(Kembalikan terang)
Hiduplah kebenaran
Nyalakan keadilan
(Kembalikan terang dunia kepadaku)
Hiduplah kebenaran
Nyalakan keadilan
Hiduplah kebenaran
Nyalakan keadilan
----------------------------------------
Follow Methosa on Social Media:
[ Ссылка ]
DIGITAL STREAMING PLATFORM :
[ Ссылка ]
Credits:
Vocals : Mansen Munthe & Rina Nose
Guitar : Dami Mahardiwana, Kevas Mekel
Keys : Raden Agung
Bass : Kelana Halim
Drum : Fiky Risky
Backing Vocals : Lorenzo Valentino, Eva Erica
Mixed and Mastered by Kelana Halim
Visual:
Cameraman :
- Arief Kurniawan
- Yusuf Muhammad
Editor :
- Yusuf Muhammad
#Methosa #studiosession #KausaNusantara #KembalikanTerang
Ещё видео!