Dosen Universitas Indonesia sekaligus Ketua Pergerakan Indonesia untuk Semua (PIS) Ade Armando hadir di tengah demo 11 April yang digelar Aliansi Badan Eksekutif Mahasiswa Seluruh Indonesia (BEM SI) di depan gedung DPR RI, Senin (11/4). Namun nahas, kehadirannya justru menjadi sasaran amukan massa. Ade dikeroyok oleh sejumlah massa di lokasi demo. Akibatnya ia mengalami luka di bagian kepala. Selengkapnya, simak video di atas. #kumparanvideo
Homepage: [ Ссылка ]
Twitter : [ Ссылка ]
Facebook : [ Ссылка ]
Instagram : [ Ссылка ]
Ещё видео!