Laporan Wartawan TribunJatim.com, Mayang Essa
TRIBUNJATIM.COM, SURABAYA - Mengenakan busana yang nyaman serta menarik untuk menunjang gaya ber OOTD (Outfit of the day), direalisasikan dalam bentuk busana bertema travelling oleh Ai Syarif.
Fashion designer yang juga membawa koleksinya dalam gelaran Surabaya Fashion Week 2019 ini menggunakan floral print dalam desainnya, diantaranya cape, bolero dan blazer.
Ai syarif sengaja bermain layer untuk menyesuaikan suhu dan dan cuaca di kawasan Eropa Timur.
“Biasanya Negara seperti Eropa Timur, Asia Timur memiliki suhu dingin meski musim panas tiba, oleh karenannya saya menggunakan busana lapis namun tetap stylish,” ungkapnya, Senin (21/10/2019).
BACA SELENGKAPNYA [ Ссылка ].
Ещё видео!