Demi terciptanya resolusi dalam penyelesaian permasalahan pertanahan dan penyelesaian konflik agraria, Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) akan menyelenggarakan Reforma Agraria Summit Bali 2024. Menjelang pelaksanaannya, maka diperlukan pembahasan sejumlah isu krusial yang akan ditindaklanjuti secara konkret pada Juni mendatang, tepatnya 14-15 Juni 2024.
"Dengan pembahasan isu krusial ini, saya yakin, di bulan Juni nanti kita sudah bisa memprediksikan capaian-capaian di akhir Desember nanti," kata Direktur Jenderal (Dirjen) Penataan Agraria, Dalu Agung Darmawan pada Workshop I Road to Reforma Agraria Summit Bali 2024, di Ritz Carlton Hotel, Mega Kuningan Jakarta pada Rabu (29/05/2024).
#AHYMenteriATR
#KementerianATRBPN
#MelayaniProfesionalTerpercaya
#MajuDanModern
#MenujuPelayananKelasDunia
#SetiapKitaAdalahHumas
#SetiapKitaAdalahAmbassador
Ещё видео!