KA Mutiara Timur merupakan Kereta Api yang dioperasikan oleh Daerah Operasi 9 Jember Relasi Banyuwangi - Surabaya - Yogyakarta PP. dengan menawarkan 2 pilihan kelas yakni Eksekutif & Premium, Penumpang akan dimanjakan dengan kenyamanan rangkaian baru karya anak bangsa oleh PT INKA (Persero), berikut jadwal KA Mutiara Timur :
Jadwal KA Mutiara Timur (Ketapang - Yogyakarta)
Berangkat :
Stasiun Ketapang (Banyuwangi) Pukul 17.30 WIB
Tiba :
Stasiun Yogyakarta Pukul 05.35 WIB
Jadwal KA Mutiara Timur (Yogyakarta - Ketapang)
Berangkat :
Stasiun Yogyakarta Pukul 20.05 WIB
Tiba :
Stasiun Ketapang (Banyuwangi) Pukul 07.30 WIB
Ещё видео!