Sampah adalah hal kecil dalam kehidupan sehari-hari yang menjadi masalah berkelanjutan dari dulu hingga kini. Hal ini dapat mulai diatasi sedikit demi sedikit dengan Bank Sampah salah satunya.
Di Bank Sampah, sampah dikumpulkan berdasarkan jenisnya agar lebih mudah untuk didaur ulang atau diolah setelahnya.
Salah satu dampak positif yang dapat dilihat langsung adalah di Kampung Berseri Astra, Cengkareng Timur, Jakarta Barat.
