MAROS, KOMPAS.TV - Krisis air bersih akibat musim kemarau mulai dirasakan oleh warga di Dusun Panaikang, Desa Pajukukang, Kecamatan Bontoa, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan.
Untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari, warga hanya mengandalkan sumur tadah hujan yang mulai mengering.
Bahkan, tak sedikit warga yang harus jauh-jauh berjalan kaki untuk sampai ke tempat ini dengan membawa penampung air untuk diisi.
Meski air dari lokasi ini kerap membuat kulit gatal, warga tak punya pilihan lain.
Jika sumur tadah hujan telah mengering, warga pun terpaksa membeli air hanya untuk kebutuhan mandi dan mencuci.
#krisisair #airbersih #maroskrisisair
#videoviral #hostnews #hardnews #pilpres2024
*****
Sahabat Kompas TV Makassar, jangan lupa like, comment, dan subscribe channel YouTube Kompas TV Makassar, juga aktifkan lonceng notifikasi agar tidak ketinggalan update mengenai isu-isu terkini di Indonesia.
Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam non stop di [ Ссылка ].
#makassar #beritamakassar #beritaindonesiatimur
#KSS
#KompasSulsel
#SapaSULSEL
#KompasTVMakassar
Ещё видео!