Pink Beach Lombok atau Pantai Tangsi adalah salah satu pantai unik di Indonesia yang memiliki pasir berwarna pink. Pantai ini terletak di Desa Sekaroh, Kecamatan Jerowaru, Kabupaten Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat.
Warna pink pada pasir Pantai Tangsi berasal dari serpihan karang merah yang telah mati. Karang merah yang mati akan terbawa oleh arus laut dan terdampar di pantai. Serpihan karang merah yang berwarna merah muda ini kemudian bercampur dengan pasir putih, sehingga menghasilkan warna pink yang terlihat indah.
Ещё видео!