Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-MEDAN.COM - Politisi Gerindra, Maruarar Sirait menilai grassroot PDI Perjuangan dan Anies Baswedan berbeda.
Hal ini disampaikan Maruarar usai hadiri Kampanye Akbar Cagub-Cawagub Jakarta nomor urut 1, Ridwan Kamil dan Suswono di Lapangan Banteng pada Sabtu (23/11/2024).
Maruarar mengatakan dukungan Anies Baswedan ke kubu Cagub-Cawagub nomor urut 3, Pramono-Rano membuat kubu RK-Suswono jadi semakin semangat.
"Anies kan selama ini, grassroot nya dan PDIP berbeda, sekarang disatukan, biar rakyat Jakarta menilai," ujar Maruarar.
Editor Video : TRIA RIZKI
Bergabung dengan channel ini untuk mendapatkan akses ke berbagai keuntungan:
[ Ссылка ]
Baca selengkapnya di www.tribun-medan.com
#TribunMedan
Ещё видео!