Assalamualikum wr wb
Pada video ini akan membahas tentang usaha pengasapan ikan yang dilakukan oleh sebagian masyarakat di Desa Dermasandi yang merupakan usaha turun temurun dari nenek moyang. Jenis ikan yang dilakukan pengolahan menjadi ikan asap meliputi ikan remang, ikan cucut, ikan layang dan ikan salem. Jumlah pengolah ikan asap di desa ini sekitar 150 pengolah dengan kapasitas produksi mencapai 10 ton per hari. Pembuatan ikan asap merupakan salah satu cara pengolahan ikan agar ikan menjadi lebih awet dan tahan lama. Aroma khas ikan asap sangat terasa ketika memasuki area salah satu rumah produksi, asap terlihat mengepul dari cerobong tempat tersebut yang menandakan sedang berlangsung proses pengasapan ikan. Silahkan tonton videonya dan semoga bermanfaat. Wassalam wr wb~Dunia Kita Official
#pengasapanikan #pengolahanikanasap #profilusaha #DuniaKitaOfficial
Ещё видео!